Shadow

Tag: lsm lantang

Anggaran Digelembungkan, LSM LANTANG Desak Kejati Usut Dugaan Korupsi di Dinsos Lamsel

Anggaran Digelembungkan, LSM LANTANG Desak Kejati Usut Dugaan Korupsi di Dinsos Lamsel

Daerah
Lampung Selatan, Sumberdatamedia.com — Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) LANTANG menyoroti dugaan penyelewengan anggaran di Dinas Sosial (Dinsos ) Kabupaten Lampung Selatan tahun anggaran 2023 dan 2024. Indikasi penyimpangan ini mencakup pembengkakan biaya alat tulis kantor, konsumsi rapat, hingga pembelian barang untuk masyarakat, dengan total dugaan kerugian negara mencapai ratusan juta rupiah.Menurut Ketua LSM LANTANG, Arapat S.H., pihaknya menemukan adanya mark-up harga, pemecahan kegiatan untuk menghindari tender, serta dugaan penggunaan anggaran untuk kepentingan pribadi oleh oknum pejabat Dinsos. “Beberapa kegiatan seperti pengadaan alat tulis, makanan-minuman, hingga kursi roda diduga digelembungkan biayanya. Bahkan terindikasi ada laporan fiktif (SPJ) dan penggunaan anggaran y...